Pasbrimob 1 BKO Polres Tapteng Laksanakan Aksi Kemanusiaan Pascabencana

TAPANULI TENGAH – Personel Pasukan Brimob 1 BKO Polres Tapanuli Tengah, Polda Sumatra Utara, melaksanakan serangkaian kegiatan kemanusiaan pascabencana alam di wilayah Kabupaten Tapanuli Tengah, Senin (5/1/2026). Sebanyak 100 personel Pasbrimob 1 BKO Polres Tapanuli Tengah diterjunkan untuk melakukan pembersihan material lumpur di ruang kelas SD Negeri 158502 Sibuluan, Kecamatan Pandan, serta pendistribusian air bersih…

Baca Lebih Lanjut

Komitmen Pemulihan Pascabencana, Polri Pastikan SMPN 2 Langsa Siap Digunakan Kembali

LANGSA – Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) kembali menegaskan komitmennya dalam pemulihan pascabencana alam, khususnya pada sektor pendidikan. Melalui aksi kemanusiaan, personel Polres Langsa bersama Dewan Guru SMP Negeri 2 Langsa melaksanakan kegiatan bakti sosial pembersihan lingkungan sekolah yang terdampak banjir di Kota Langsa, Provinsi Aceh. Banjir akibat curah hujan ekstrem yang terjadi pada 26–27…

Baca Lebih Lanjut

Polri Tegaskan Komitmen Pemulihan Pascabencana, SMA Negeri 1 Peusangan Siap untuk Kegiatan Belajar Mengajar

BIREUEN – Kepolisian Negara Republik Indonesia melalui Polres Bireuen kembali menunjukkan komitmennya dalam percepatan pemulihan wilayah terdampak bencana banjir. Sejumlah personel Polres Bireuen mulai melaksanakan kegiatan gotong royong (korve) pembersihan lingkungan di UPTD SMA Negeri 1 Peusangan, Desa Blang Asan, Kecamatan Peusangan, Kabupaten Bireuen, pada Senin(29/12/2026). Sekolah tersebut merupakan salah satu fasilitas pendidikan yang terdampak…

Baca Lebih Lanjut

Kapolres Bengkulu Selatan Pimpin Apel Gelar Pasukan Pengamanan Malam Tahun Baru

BENGKULU SELATAN – Polres Bengkulu Selatan menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Kepolisian dalam rangka persiapan pengamanan Malam Tahun Baru 2026, Rabu (31/12/2025) sore. Kegiatan tersebut berlangsung pukul 16.00 WIB di Lapangan Apel Polres Bengkulu Selatan dan menjadi bagian dari Operasi Kepolisian Terpusat “Lilin Nala 2025” yang dilaksanakan untuk memberikan pelayanan dan pengamanan perayaan Natal 2025…

Baca Lebih Lanjut

Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat, Kapolres : Pangkat Adalah Tanggung Jawab Moral Dan Pengabdian

BENGKULU SELATAN – Polres Bengkulu Selatan menggelar upacara kenaikan pangkat bagi personel yang dinyatakan memenuhi syarat pada periode Januari 2026. Bertempat di Lapangan Upacara Polres Bengkulu Selatan, Upacara yang berlangsung dengan khidmat tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Bengkulu Selatan, AKBP Awilzan, S.I.K., M.H., serta diikuti oleh pejabat utama, perwira, dan seluruh personel Polres Bengkulu Selatan,…

Baca Lebih Lanjut

Evaluasi Kinerja Selama Tahun 2025, Kapolres Bengkulu Selatan Pimpin Rilis Akhir Tahun

BENGKULU SELATAN – Kepolisian Resor (Polres) Bengkulu Selatan secara resmi menutup tahun 2025 dengan memaparkan capaian kinerja serta evaluasi situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) dalam Konferensi Pers Rilis Akhir Tahun yang digelar di Aula Command Center Mapolres Bengkulu Selatan, Rabu (31/12/2025). Dalam pemaparannya, Polres Bengkulu Selatan mencatat adanya dinamika kriminalitas yang cukup fluktuatif sepanjang…

Baca Lebih Lanjut

Polres Bengkulu Selatan Ikuti Groundbreaking 436 SPPG Polri Serentak se-Indonesia Via Zoom Meeting

BENGKULU SELATAN – Polres Bengkulu Selatan turut berpartisipasi dalam kegiatan Zoom Meeting Groundbreaking 436 Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Polri yang dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia, Senin (29/12/2025). Kegiatan tersebut berlangsung mulai pukul 09.30 WIB hingga selesai, bertempat di Desa Ulak Lebar, Kecamatan Pino, Kabupaten Bengkulu Selatan. Kegiatan Zoom Meeting Groundbreaking ini dipimpin langsung…

Baca Lebih Lanjut

Polri Operasikan 29 Dapur Lapangan, Pastikan Kebutuhan Konsumsi Warga Terdampak Terpenuhi

JAKARTA – Polri mengoperasikan puluhan dapur lapangan untuk memastikan kebutuhan konsumsi masyarakat terdampak bencana di wilayah Sumatera tetap terpenuhi selama masa tanggap darurat. Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengungkapkan, saat ini Polri telah menyiapkan 29 dapur lapangan yang tersebar di tiga provinsi terdampak. “Untuk dapur lapangan yang juga kita persiapkan ada 29 dapur lapangan….

Baca Lebih Lanjut

POLRI MELALUI BRIMOB POLDA SUMUT MEMBANTU PEMBERSIHAN PASCA BENCANA BANJIR YANG MERENDAM SMP NEGERI 1 TANJUNG PURA

Pada hari Senin, 29 Desember 2025, Satuan Brigade Mobil (Brimob) Batalyon A Polda Sumatera Utara melaksanakan kegiatan pembersihan pasca bencana banjir di wilayah Tanjung Pura, Kabupaten Langkat, Provinsi Sumatera Utara. Salah satu lokasi terdampak yang menjadi fokus utama kegiatan tersebut adalah SMP Negeri 1 Tanjung Pura, yang mengalami dampak cukup signifikan akibat genangan lumpur dan…

Baca Lebih Lanjut

POLRI HADIR MELALUI DOKKES POLRES LANGKAT MELAKSANAKAN BAKTI KESEHATAN KEPADA KEPADA MASYARAKAT DESA HARAPAN MAKMUR

Pada hari Senin, 29 Desember 2025, Polri melalui Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Dokkes) Polres Langkat melaksanakan bakti kesehatan berupa obat-obatan kepada masyarakat Desa Harapan Makmur, Kecamatan Sei Lepan, Kabupaten Langkat, Provinsi Sumatera Utara. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian Polri terhadap kondisi kesehatan masyarakat pasca bencana alam banjir yang melanda wilayah tersebut. Bantuan obat-obatan yang…

Baca Lebih Lanjut