
Polres Bengkulu Selatan Gelar Sunatan Masal, Dalam Rangka Hari Bhayangkara Ke 79
BENGKULU SELATAN – Dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara Ke 79, Polres Bengkulu Selatan menggelar kegiatan Sunatan Massal yang dilaksanakan pada Rabu pagi (25/06/2025) bertempat di Gedung Serbaguna SAS, Kabupaten Bengkulu Selatan. Acara dimulai pukul 08.00 WIB dan berlangsung dengan penuh antusiasme dari masyarakat. Kegiatan ini turut dihadiri oleh Wakapolres Bengkulu Selatan Kompol Berlin Simanjuntak, S.H.,…