Kapolda Bengkulu Luncurkan Pamapta SPKT, Tegaskan Polri Siap Melayani dengan Cepat dan Humanis
BENGKULU – Polda Bengkulu resmi meluncurkan Pamapta SPKT Polres/ta jajaran melalui apel yang digelar di Lapangan Anton Soedjarwo Polda Bengkulu, Kamis (16/10/2025) pagi. Kegiatan dimulai pukul 07.00 WIB dan dipimpin langsung oleh Kapolda Bengkulu Irjen Pol. Mardiyono, S.I.K., M.Si., dengan dihadiri Pejabat Utama Polda, para Kapolres jajaran, ASN, serta seluruh personel Polda Bengkulu. Dalam apel…
